Memotivasi Karyawan Dimulai dengan Memotivasi Diri Sendiri
Memotivasi Karyawan Dimulai dengan Memotivasi Diri Sendiri Seorang Pemimpin/Manager harus terlebih dahulu memberikan contoh kepada Karyawannya tak obahnya seperti orang memandikan kuda. Pemilik harus terjun dulu ke sungai baru kudanya akan mengikuti. Jika Anda sangat tertekan, maka tampaknya orang lain juga akan demikian. Antusiasme itu menular. Jika Anda antusias dengan pekerjaan Anda, maka akan lebih mudah bagi orang lain untuk bersikap demikian pula. Sangatlah luar biasa, bahwa jika Anda membenci pekerjaan Anda, maka tampaknya semua orang pun akan bersikap demikian. Lagi pula, jika Anda melakukan tugas mengurus diri dan pekerjaan Anda sedemikian baik, maka Anda akan mendapat perspektif yang lebih jernih mengenai orang lain yang mengerjakan pekerjaannya sendiri. Tempat yang baik untuk mulai mempelajari mengenai motivasi adalah dengan mulai memahami motivasi Anda sendiri. Kunci untuk membantu memotivasi karyawan Anda adalah dengan memahami apa yang memotivasi mereka. Maka apa yang me